Pentingnya Belajar SEO Didalam Digital Marketing

Mengapa Pentingnya Belajar SEO Didalam Digital Marketing ?? Pemasaran dengan menggunakan cara SEO berkualitas dapat dikatan teknik pemasaran tanpa harus bayar atau gratis karena pada saat konten yang kita buat telah berada didalam urutan pertama browsing, maka konsumen secara alamiah ‘membeli’ konten kita. Tapi ini semua kembali lagi pada kualitas konten dan cara kita menyajikan konten tersebut.

SEO ini dilakukan untuk mempermudahkan Mesin Google dalam membaca website/konten kita, sehingga apabila pengguna media internet melakukan pencarian informasi lewat Google Search maka website atau konten kita akan berada di halaman pertama.

Itulah mengapa dalam mempelajari dasar-dasar SEO era sekarang ini sangatlah penting apabila Anda ingin menjadi seorang marketing.  Sebagai marketing Anda dituntut oleh startup dan e-commerce untuk mampu memahami bagaimana keywords serta backlink memiliki peran ke sebuah website. Memahami bagaimana search engine bekerja. Semua ilmu itu ada di SEO. Anda tidak perlu sulit-sulit untuk ikut membuat konten, karena beberapa perusahaan pasti ada content writer-nya sendiri.

kursus seo terbaik di jakartakursus seo terbaik di jakarta

Hampir semua perusahaan sudah melakukan content writing yang didukung dengan SEO untuk memantapkan posisi-nya melawan pesaing. Content writing yang dimaksud adalah membuat banyak tulisan mengenai bidang yang berhubungan. Misalnya, Traveloka menerbitkan tulisan tentang bagaimana cara menikmati perjalanan, ataupun Bukalapak yang menulis tentang Harbolnas.

Pada akhirnya evolusi marketing akan membuat kita mau tidak mau belajar mengenai digital. Karenanya, menguasai dasar SEO adalah salah satu pintu masuk sebelum menguasai lainnya. Hal tersebut pun sudah dimulai dengan startu-up dan e-commerce besar di Indonesia yang merekrut marketing staf dan menjadikan SEO sebagai salah satu dasar kemampuan.

Bagaimana dengan orang yang tidak tertarik dengan dunia marketing? Belajar SEO tetaplah salah satu aset yang bisa Anda gunakan untuk mendapatkan tambahan penghasilan. Jika Anda ingin mendapatkan uang dari Adsense ataupun Paid Ads, menguasai SEO adalah salah satu dasar. Bahkan, kemampuan SEO tersebut juga bisa Anda jual sebagai salah satu servis.

Kursus SEO Untuk Meningkatkan Digital Marketing Website

Yaa benar untuk bisa Meningkatkan Digital Marketing Website kita harus mau untuk mendaftarkan diri ke tempat kursus seo di depok jakarta agar bisa menunjang kegiatan promo serta branding produk kita.

Kursus SEO Nezzan Di Depok Jakarta

SEO ini memiliki kepanjang dari Search Engine Optimization dengan teknik menyusun struktur website serta relasi web sehingga dapat meraih posisi teratas di search engine. Mungkin bagi yang masih pemula ini bukanlah masalah dengan istilah-istilah yang asing, terutama jika sudah pakar SEO, mungkin sudah bisa berkata betapa pentingnya dari manfaat SEO ini agar bisa menunjang untuk digital marketing website, sesusah apapun target kata kunci itu para praktisi seo akan berusaha meraih. Para pengusaha yang memiliki website sebagai tempat penjualan banyak sekali yang sudah merasakan manfaat dari SEO, sampai terkadang mampu menganggarkan biaya 30 juta /bulan hanya untuk melakukan promo serta branding dengan SEO pun tidak akan menjadi masalah.

Ini adalah beberapa manfaat SEO untuk pemilik website :

  • Meningkatkan kunjungan web dari mesin mencari
  • Meningkatkan Brand Awarness
  • Meningkatkan peluang transaksi
  • Menjaga eksistensi usaha
  • Meningkatkan penjualan online

Sehingga apabila ada seseorang pemilik toko online atau pengusaha tidak menginginkan memakai Jasa SEO dalam usaha onlinenya, mungkin dikarena beberapa alasan :

  • Produk nya tidak relevan
  • Produknya bukan consumber good
  • Produknya tidak ingin ditiru atau disaingi
  • Penerapan marketing gerilya, anti terbuka
  • Belum sadar manfaat SEO

Namun secara umum SEO ini upaya untuk menaikkan peluang usaha, karena 85% web populer, kunjungannya berasal dari pencarian di Search Engine. Sehingga banyak sekali yang belajar SEO dan ingin memiliki ilmu dari pakar SEO yang menjadi instruktur atau guru pembimbingnya dalam kursus.

Free Web Hosting